Friday, 21 August 2015

Cara Bermain Game PS1/PSX Di PC Dengan PSX Emulator

Nah... Kali ini saya akan menjelaskan bagaimana caranya bermain game PS1/PSX di laptop/PC kamu... Dengan PSX Emulator

Pertama, perlengkapannya adalah: Sebuah PC/Laptop (ya iyalah), ISO PS1 (Bisa didownload melalui Emuparadise), stik PS (bila ada) dan Emulator PS1/PSX (penting!!!!!!)

Kedua, pada saat kalian sudah menyalakan Laptop/PC kamu.. Kamu langsung cari File PSX Emulator tersebut, klik 2x pada folder PSX, jika ketemu.

Ketiga, cari psxfin.exe kemudian akan muncul Emulatornya.

Keempat, load file ISO yang kamu punya..... Cara, klik file -> Insert CD Image

Kelima, Enjoy broo.... Hehehehe.... :v :v :D

Semoga bermanfaat ya... Buat para gamer..... Salam gamer.... :D :v :v Sorry kalau gak ada gambarnya... Yang penting bisa ngerti... :D