Thursday, 17 March 2016

Waifu, What is That?

Kalau kalian Otaku dan Penggemar Anime & Kultur Jepang sudah pasti tahu kan apa itu Waifu?
Buat yang belum tahu, saya akan kasih tahu! OK? Baiklah.. Jika memaksa..

Waifu (Serapan kata "Wife" dalam Inggris) adalah pacar atau istri kalian di Anime dan Game dalam bentuk 2D. Hmm.. Mungkin diantara kalian punya waifu? Ya mungkin ada banyak sih..

Kata Waifu pertama kali muncul di Anime "Azumanga Daioh". Kata yang ada pada anime tersebut adalah "Mai Waifu".

Waifu sekarang sudah ada yang bervariasi.. Mulai dari Berkarat, Diformat, Lacur (Wanjiir..) bahkan sudah wafat, lalu ada yang loli tapi ada oppainya (Contoh: Hestia) dan ada juga seperti yang bentuknya kapal perang (Hanya KanColle fans yang tahu ini), dsb.

Yuudachi, my 3rd waifu... :D Poi!!!! \(^0^)/

Terkadang waifu bisa kamu temukan selain anime, seperti halnya game anime. Meskipun begitu, tetapi tak peduli dari mana dan kenapa, mereka tetap sama sama 2 dimensi. Juga sama sama dari Anime atau apalah gitu.. :D

Ellen Rocifel/(エレン・ロシュフィル), 2nd Waifu :v :v (Your Waifu is a MS Operator)

Saat ini ada banyak cara seorang Otaku yang berharap waifu itu nyata (walau itu hanyalah 2D dan Khayalan saja.. Hahahaha).

Kalian ingin nanya waifu saya yang lain? Boleh.. (Yaah.. Walau lumayan banyak, tapi saya cuma sebut sebut yang ini aja dulu.. Abis banyak sih punya waifunya.. :D )

Ann Freibery/Ann Freebery (アン・フリーベリ), dia waifuku yang 1st :v

Kurumi Tokisaki, ih sereeeem....

Kongou dan kawan kawannya.. :D 

Oke sekian dari saya, mohon maaf bila ada salah kata atau kurang dimengerti.. Yang penting bermanfaat dah.. Buat para Otaku.. Buat yang iri, jangan marah ya.. :D Keep Smile.. :D :)

Sekian dan Arigatou Gozaimasu.. (^_^)\/

No comments:

Post a Comment